-->

follow us

Apa Itu Jaringan Diskless?

Apa itu jaringan diskless? Teknisi Warnet akan berikan informasi lengkap tentang jaringan komputer diskless atau jaringan tanpa disk dibawah.

Diskless adalah jaringan dengan satu media penyimpanan (disk) seperti HDD, SSHD atau SSD dimana server yang menyediakan dan mengaktifkan sistem operasi di klien dalam jaringan yang support dengan hardware gigabit seperti switch gigabit, LAN Card gigabit dan kabel UTP cat-6.
Apa Itu Jaringan Diskless, Kekurangan dan Kelebihannya
Dengan jaringan diskless, komputer klien tidak lagi pakai media penyimpana (hardisk) sehingga bisa menghemat budget usaha warnet dan game center Anda.

Saat ini, ada beberapa pilihan jika ingin menggunakan diskless dengan biaya maintenance gratis untuk warnet dan game center antara lain Cyberindo dan Gacape.

Keuntungan Jaringan Diskless

  • Media Penyimpanan hanya di komputer server, jadi tidak butuh banyak hardisk.
  • Hemat biaya maintenance jaringan. 
  • Keamanan jaringan mudah dikontrol
  • Mengurangi resiko kerusakan hardisk
Sampai disini dulu ya, sudah paham kan apa itu jaringa diskless dan merasa artikel ini bermanfaat, silahkan disharing ke teman Anda. Jika belum, berikan komentar dibawah.

You Might Also Like: